word-image-4316-1

Twitter telah menghadapi Era baru bersama Elon Musk

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on email
Email

ZactPeople masih menggunakan Twitter sebagai platform social media? Sekarang sudah lebih dari 140 character lho. Apalagi sekarang Twitter telah membebaskan tweet hingga lebih dari 280 character.

Tidak hanya itu sekarang Twitter telah di akuisisi oleh Elon Musk, CEO Tesla & SpaceX. Akan ada banyak perubahan yang pastinya membuat persaingan kembali antara Meta & TikTok.

Sekarang ini rumor beredar bahwa pemilik akun verified harus membayar subscription. Centang biru di Twitter yang menandakan akun verified tak lagi gratis, tapi bakal ditarik bayaran US$ 20 (Rp 300.000) per bulan.

Akun lama yang selama ini sudah verified atau yang langganan centang biru juga akan ikut masuk dalam kebijakan ini dan mulai membayar secara bulanan.

Para pemilik akun verified akan diberi waktu 90 hari untuk menyepakati kebijakan baru ini sekaligus berpindah ke langganan Twitter Blue atau kehilangan centang birunya.

Mungkin buat ZactPeople yang akan mulai bermain Twitter pastinya akan ada sesuatu hal yang mengejutkan dari Elon, karena perlu kita tahu bahwa Elon sangat gemar membuat inovasi baru bagi perusahaannya.

Oh iya Zact Indonesia juga memiliki twitter lho, yuk follow @zactid

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on email
Email
Subscribe
Notify of
0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments